Glitter Text Generator at TextSpace.net

Senin, 19 November 2012

Sebel !! kalo datengnya barengan -.-

Sebel ga sih? kalo CINTA datengnya barengan kalo kita lagi ngejalin persahabatan? geram banget rasanya. Astaga pingin bacok diri sendiri. Buat orang lain sii engga papa, tapi kalo gue "masalah banget". Kata cinta kalo ditelusuri bayak banget artinya. Entah kita liat dari sisi manapun juga artinya tetep sebatas kasih sayang yang ingin terbalaskan. Engga ada habisnya kalo ngomongin cinta. Cinta itu diibaratkan seperti gelas yang isinya air. Nah tau kan ... kalo gelas itu dipegang sembarangan pasti jatuh dan itu akan pecah. Tapi kalo di pegang terus tapi ga dipergunain mah sama aja. Cinta itu jalannya gitu gitu mulu. Dari PDKT - NEMBAK - JADIAN - BERANTEM - PUTUS - MUSUHAN. coba deh ya kalo ditanya
A : eh kamu kenapa kok jadian sama dy?
B : Iya soalnya aku sama dy ngerasa saling cocok.
beberapa lama ....
A : denger-denger katanya kamu putus ya sama dy?
B : iya ..
A : loh kenapa?
B : soalnya udah ga saling cocok (Desar say)

Astaga begitu ya kalo orang pacaran, agak sedikit lucu ya :D
itu kalo diliat dari sisi cinta. coba kalo kita tengok di persahabatan.

Aku memang punya banyak pengalaman pribadi masalah cinta, tapi sebenarnya kau lebih paham tentang apa itu persahabatan.
Apa yang kita alami demi teman kadang-kadang melelahkan
dan menjengkelkan, tetapi itulah yang membuat persahabatan
mempunyai nilai yang indah.

Persahabatan sering menyuguhkan beberapa cobaan, tetapi
persahabatan sejati bisa mengatasi cobaan itu bahkan
bertumbuh bersama karenanya…

Persahabatan tidak terjalin secara otomatis tetapi
membutuhkan proses yang panjang seperti besi menajamkanbesi,
demikianlah sahabat menajamkan sahabatnya. Persahabatan
diwarnai dengan berbagai pengalaman suka dan duka, dihibur-disakiti,
diperhatikan-dikecewakan, didengar-diabaikan, dibantu-ditolak,
namun semua ini tidak pernah sengaja dilakukan
dengan tujuan kebencian.
Seorang sahabat tidak akan menyembunyikan kesalahan
untuk menghindari perselisihan, justru karena kasihnya
ia memberanikan diri menegur apa adanya.
Aku, kamu dan dia :)

Sahabat tidak pernah membungkus pukulan dengan ciuman,
tetapi menyatakan apa yang amat menyakitkan
dengan tujuan sahabatnya mau berubah.

Proses dari teman menjadi sahabat membutuhkan usaha
pemeliharaan dari kesetiaan, tetapi bukan pada saat kita
membutuhkan bantuan barulah kita memiliki motivasi
mencari perhatian, pertolongan dan pernyataaan kasih
dari orang lain, tetapi justru ia beriinisiatif memberikan
dan mewujudkan apa yang dibutuhkan oleh sahabatnya.

Kerinduannya adalah menjadi bagian dari kehidupan sahabatnya,
karena tidak ada persahabatan yang diawali dengan sikap egoistis.
Semua orang pasti membutuhkan sahabat sejati,
namun tidak semua orang berhasil mendapatkannya.
Banyak pula orang yang telah menikmati indahnya persahabatan, namun
ada juga yang begitu hancur karena dikhianati sahabatnya.
Beberapa hal seringkali menjadi penghancur
persahabatan antara lain :
1. Masalah bisnis UUD (Ujung-Ujungnya Duit)
2. Ketidakterbukaan
3. Kehilangan kepercayaan
4. Perubahan perasaan antar lawan jenis
5. Ketidaksetiaan.
Tetapi penghancur persahabatan ini telah berhasil dipatahkan
oleh sahabat-sahabat yang teruji kesejatian motivasinya.
Ini gw berikan suatu ilustrasi tentang pentingnya sebuah persahabatan, terserah mau komentar apa tentang ilustrasi berikut ini [sumber gambarnya lupa]
Nah bagaimana sikap teman-teman dalam menyingkapi sebuah persahabatan? kalo menurut lirik lagu sindentosca yang berjudul kepompong, persahabatan itu..
persahabatan bagai kepompong merubah ulat menjadi kupu-kupu
Persahabatan bagai kepompong Hal yang tak mudah berubah jadi indah
Persahabatan bagai kepompong Maklumi teman hadapi perbedaan
 Nah sekarang kita tau kan, cinta itu lebih berbahaya di bandingkan dengan persahabatan. kalau saja kita mengerti tentang apa itu persahabatan kita bakal tau kok apa yang semestinya kita lakuin. semoga bermanfaat :)











Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Laman